Gebyar Santri

Awal Januari 2012, Kabupaten Kulon Progo mengadakan acara besar yakni Gebyar Santri se-Kabupaten Kulon Progo. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Ahad, 1 Januari 2012 yang bertepatan dengan Tahun Baru Masehi 2012 ini diikuti oleh TPA se-Kabupaten Kulon Progo. Kegiatan yang diadakan oleh Badan Koordinasi TKA-TPA Kabupaten Kulon Progo ini dimeriahkan oleh penampilan para santriwan-santriwati yang tampil dalam korps drum bandnya.  Dengan diadakannya cara ini para santriwan-santriwati di Kabupaten Kulon Progo bisa lebih semangat dalam mengaji di TPA.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

DESAIN KAOS AHITO FC

Atur Pambagyaharja Dhumateng Tamu Ing Syukuran Wisuda

Pelatihan Relawan Komunitas 1 Tzu Chi Perwakilan Sinarmas