Okkabun Hari Ketiga

Rabu 22 September 2010 adalah hari ketiga Okkabun. Hari tersebut merupakan hari pertama Okkabun di kebun KP2 Instiper yang terletak di ungaran Jawa Tengah. Pada hari tersebut diadakan pemberangkatan peserta Okkabun dari kampus InStiper menggunakan bus sebanyak dua belas bus. Para peserta Okkabun diturunkan di Tlogo yang kemudian melakukan jalan kaki sampai KP2 Instiper di ungaran Jawa Tengah.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

DESAIN KAOS AHITO FC

Atur Pambagyaharja Dhumateng Tamu Ing Syukuran Wisuda

Pelatihan Relawan Komunitas 1 Tzu Chi Perwakilan Sinarmas